
- Layar
Samsung Galaxy Note
10 akan memiliki layar sebesar 6,25 inci. Sedangkan untuk versi Samsung Galaxy
Note 10 Plus akan memiliki layar yang lebih besar sebesar 6,75 inci.
Memiliki layar panel QHD Plus Dynamic AMOLED sehingga akan memanjakan
pengguna dalam menatap layar Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy Note 10
Plus.
- Jaringan 5G
Kedua versi Samsung
ini akan dapat menggunakan jaringan 5G.
- Exynos 855 dan
9825
Samsung menggunakan
processor Exynos, Exynos 855 untuk beberapa pasar tertentu seperti AS dan Korea
Selatan.
Negara lainnya
Samsung versi ini akan ditanamkan processor Exynos 9825. Versi ini lebih tinggi
dan terbaru dibandingkan Exynos 9820.
- RAM 12 GB
Samsung versi ini
akan ditanamkan RAM 12 GB yang pastinya memiliki performa yang sangat tinggi.
Terutama bagi pengguna yang suka bermain game akan sangat dimanjakan dengan
Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy Note 10 Plus.
- Kamera
Konfigurasi kamera
antara kedua versi Samsung ini berbeda. Samsung Galaxy Note 10 akan menggunakan
3 kamera dan Samsung Galaxy Note 10 Plus 4 kamera. Salah satu kameranya akan
memiliki resolusi 64 megapixel.
- Keyless dan Jack Audio
Tombol Bixby, tombol
daya dan Jack Audio akan dihilangkan di kedua versi Samsung ini. Tombol-tombol
ini digantikan oleh sentuhan. Jack Audio akan digantikan dengan dengan
menggunakan konektor Type C.
- Baterai
Samsung Galaxy Note
10 ini akan memiliki memiliki kapasitas baterai sebesar 4.300 mAh dan Samsung
Galaxy Note 10 Plus akan memiliki kapasitas baterai sebesar 4.500 mAh
Pengisian baterai
menggunakan sistem Fast Charging dengan daya sebesar 45W dan Wireless atau
tanpa kabel sebesar 15W untuk Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy Note 10
Plus sebesar 25W
- Fitur S Pen Terbaru
S Pen pada kedua
versi Samsung ini memiliki perbedaan dari S Pen versi Samsung sebelumnya. S pen
pada Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy Note 10 Plus memiliki fitur bluetooth
yang akan memudahkan pengguna untuk mengontrol jarak jauh seperti mengambil
kamera dan memutar musik.
Dengan fitur-fitur
diatas pengguna Samsung Galaxy Note 10 dan Samsung Galaxy Note 10 Plus akan
sangat dimanjakan dengan beberapa fitur diatas.
Fitur Terbaru Samsung Galaxy Note 10
Reviewed by BEBEK.
on
Oktober 31, 2019
Rating:

Tidak ada komentar: